Berikan unsur-unsur terpenting dari karangan narasi di bawah ini! 1.kejadian 2.tokoh 3.konflik 4.alur 5.latar
Luka Gadis Kecil
Di sore hari menjelang magrib gadis kecil yang imut,cantik,berkerudung merah itu bernama Alisya.Ia terus memandangi lautan yang biru,gulungan riak-riak ombak kecil tak membuatnya bergeming.Hembusan hawa pantai nan panas, tak membuat matanya beralih dari laut. Air pantai terus menyapu lembut kulit kakinya, dan deburan suara ombak membisiki telinganya.
Hari itu langit tak berawan. Ia terus memandangi laut yang semakin biru sampai ambang cakrawala.Ia memandangi nelayan yang tengah menepi. Memandangi pulau kecil nan jauh di seberang sana. Ia sangat benci laut.
Gadis itu benci laut, karena di sanalah kedua orang tuanya meninggal beserta adik yang sangat disanginya itu meninggal akibat tenggelamnya kapal yang ditumpanginya sekitar 3 bulan yang lalu itu.Hingga saat ini Alisya tak bisa melupakan kejadian itu,setiap hari ia hanya bisa menangis dan tersenyum kecil mengenang kenagan terindah keluarganya saat berliburan ke Jepang sebagai hadiah ulang tahun nya 1 tahun yang lalu.
latifasyifas
1. Kejadian: tokoh mengenang akan keluarganya yg telah tiada 2.tokoh: penggambaran si tokoh(alisya). 3.konflik: konflik batin, karena si tokoh tsb masih blm bisa menerima kepergian keluarganya. 4. Alur: mundur. 5. Latar: tepi laut (pantai). Smga membantu.