Berikan contoh makna konotatif dan denotatif dari : a. menanam b. memandang beserta artinya...
marselflorentin
A. denotatif : ani menanam ubi di kebun konotatif : ayah menanamkan sifat disiplin sejak dini b. denotatif : andi memandang buah apel itu konotatif : ita memandang rendah pengemis itu
konotatif : ayah menanamkan sifat disiplin sejak dini
b. denotatif : andi memandang buah apel itu
konotatif : ita memandang rendah pengemis itu
semoga bermanfaat...