hakimiumKelas : IV Pelajaran : Matematika Kategori : Bangun Datar Kata Kunci : Sumbu simetri, simetri lipat, segi-n beraturan, segi tujuh, segi delapan
Penyelesaian
(1). Sumbu simetri adalah garis yang membagi bangun datar menjadi dua bagian yang kongruen (dapat berimpit dengan tepat). Sumbu simetri disebut juga sebagai garis lipatan.
(2). Banyaknya simetri lipat suatu bangun datar sama dengan banyaknya sumbu simetri.
(3). Segi-n beraturan mempunyai sumbu simetri yang sama dengan banyaknya sisi atau sudut yang dimilikinya.
Sehingga, segi tujuh beraturan memiliki 7 sumbu sumetri sedangkan segi delapan beraturan memiliki 8 sumbu simetri.
[BANGUN RUANG,SIMETRI DAN PENCERMINAN]
Pelajaran : SD,SMP,SMA
Kata kunci : Sumbu simetri
Jawaban terlampir
-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-_-
Pelajaran : Matematika
Kategori : Bangun Datar
Kata Kunci : Sumbu simetri, simetri lipat, segi-n beraturan, segi tujuh, segi delapan
Penyelesaian
(1). Sumbu simetri adalah garis yang membagi bangun datar menjadi dua bagian yang kongruen (dapat berimpit dengan tepat). Sumbu simetri disebut juga sebagai garis lipatan.
(2). Banyaknya simetri lipat suatu bangun datar sama dengan banyaknya sumbu simetri.
(3). Segi-n beraturan mempunyai sumbu simetri yang sama dengan banyaknya sisi atau sudut yang dimilikinya.
Sehingga, segi tujuh beraturan memiliki 7 sumbu sumetri sedangkan segi delapan beraturan memiliki 8 sumbu simetri.
Gambar pembahasan terlampir.