1) Nilai rata-rata dari 19 siswa adalah 65 . Jika nilai dari Dewi digabungkan maka rata rata nilainya menjadi 66 . Berapa nilai yang diperoleh Dewi?
2) Nilai rata rata sekelompok siswa 68, setelah nilaDewi digabungkan nilai rata ratanya menjadi 67 berapakah jumlah siswa kelompok mula mula, jika nilai Dewi yang digabung 55 ?
josephmanuel
1. nila i 19 siswa = 19 x 65 =1.235 nilai 20 siswa = 20 x 66 =1.230 nilai 1 siswa (dewi ) = 1.235-1.230= 85
nila i 19 siswa = 19 x 65 =1.235
nilai 20 siswa = 20 x 66 =1.230
nilai 1 siswa (dewi ) = 1.235-1.230= 85
2.
misal x = skelompok siswa
x( 68) + 35 / (X + 1 )= 67
68x + 35 = 67x + 67
68x -67x = 67-35
x = 32 orng
66 =(1235 + x) / 20
66 × 20 = 1235 + x
1320 = 1235 + x
x = 1320 - 1235
x = 85
2) 67 = {(a × 68) + 55} / (a + 1)
(a + 1) × 67 = 68a + 55
67a + 67 = 68a + 55
67 - 55 = 68a - 67a
12 = a
jumlah siswa mula - mula = 12