Pernyataan "Jumlah siswa yang membaca fabel tentang ikan adalah 4 orang" SALAH karena jumlah siswa yang membaca fabel tentang ikan adalah 3 orang
Pernyataan "Jumlah siswa yang membaca fabel tentang burung adalah 6 orang" BENAR karena jumlah siswa yang membaca fabel tentang burung adalah 6 orang
Pernyataan "Jumlah siswa yang membaca fabel tentang serangga adalah 10 orang" SALAH karena jumlah siswa yang membaca fabel tentang serangga adalah 9 orang
Pernyataan "Jumlah siswa yang membaca fabel tentang mamalia adalah 12 orang" BENAR karena jumlah siswa yang membaca fabel tentang mamalia adalah 12 orang
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Siswa kelas VI terdiri dari 60 siswa
5% siswa telah membaca fabel tentang ikan
10% siswa telah membaca fabel tentang burung
15% siswa telah membaca fabel tentang serangga
20% siswa telah membaca fabel tentang mamalia
50% siswa telah membaca cerpen tentang kehidupan
Dicari:
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang ikan
= 5% x 60 = 3 orang
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang burung
= 10% x 60 = 6 orang
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang serangga
= 15% x 60 = 9 orang
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang mamalia
= 20% x 60 = 12 orang
Jumlah siswa yang telah membaca cerpen tentang kehidupan
Verified answer
Jawaban:
Fabel ikan :
[tex] \frac{5}{100} \times 60 = 3[/tex]
Fabel burung :
[tex] \frac{10}{100} \times 60 = 6[/tex]
Fabel serangga :
[tex] \frac{15}{100} \times 60 = 9[/tex]
Fabel mamalia :
[tex] \frac{20}{100} \times 60 = 12[/tex]
Jadi :
Pernyataan 1 = Salah
Pernyataan 2 = Benar
Pernyataan 3 = Salah
Pernyataan 4 = Benar
Jawab:
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Siswa kelas VI terdiri dari 60 siswa
5% siswa telah membaca fabel tentang ikan
10% siswa telah membaca fabel tentang burung
15% siswa telah membaca fabel tentang serangga
20% siswa telah membaca fabel tentang mamalia
50% siswa telah membaca cerpen tentang kehidupan
Dicari:
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang ikan
= 5% x 60 = 3 orang
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang burung
= 10% x 60 = 6 orang
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang serangga
= 15% x 60 = 9 orang
Jumlah siswa yang telah membaca fabel tentang mamalia
= 20% x 60 = 12 orang
Jumlah siswa yang telah membaca cerpen tentang kehidupan
= 50% x 60 = 30 orang