Himpunan merupakan suatu kumpulan dari objek tertentu yang memiliki definisi yang jelas dan dianggap sebagai satu kesatuan. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:
4. Di antara dua himpunan yang dapat dibuat korespondensi satu-satu adalah P dan Q, C dan D.
5. Banyak korespondensi satu-satu yang dapat dibuat yaitu:
a. 16.
b. 32.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Diberikan beberapa himpunan.
Ditanyakan:
4. Tentukan di antara dua himpunan yang dapat dibuat korespondensi satu-satu!
5. Berapa banyak korespondensi satu-satu yang dapat dibuat?
Jawab:
Himpunan merupakan suatu kumpulan dari objek tertentu yang memiliki definisi yang jelas dan dianggap sebagai satu kesatuan sehingga:
4. a. A = {nama hari dalam seminggu}, n(A) = 7. B = {bilangan prima antara 1 dan 11}, n(B) = 4. Maka A dan B tidak dapat dibuat korespondensi satu-satu.
b. P = {a,i,u,e,o}, n(P) = 5. Q = {lima kota besar di Pulau Jawa}, n(Q) = 5. Maka P dan Q dapat dibuat korespondensi satu-satu karena n(P) = n(Q).
c. A = {nama bulan dalam setahun}, n(A) = 12. B = {nama hari dalam seminggu}, n(B) = 7. aka A dan B tidak dapat dibuat korespondensi satu-satu.
d. C = {bilangan genap kurang dari 10}, n(C) = 4. D = {bilangan prima kurang dari 10}, n(D) = 4. Maka C dan D dapat dibuat korespondensi satu-satu karena n(C) = n(D).
5. Banyak korespondensi satu-satu yang dapat dibuat yaitu:
a. A = {faktor dari 6}, n(A) = 4 dan B = {faktor dari 15}, n(B) = 4 maka banyak korespondensi satu-satu =
b. K = {huruf vokal}, n(K) = 5 dan L = {bilangan cacah antara 0 dan 6}, n(L) = 5 maka banyak korespondensi satu-satu =
Verified answer
Himpunan merupakan suatu kumpulan dari objek tertentu yang memiliki definisi yang jelas dan dianggap sebagai satu kesatuan. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:
4. Di antara dua himpunan yang dapat dibuat korespondensi satu-satu adalah P dan Q, C dan D.
5. Banyak korespondensi satu-satu yang dapat dibuat yaitu:
a. 16.
b. 32.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Diberikan beberapa himpunan.
Ditanyakan:
4. Tentukan di antara dua himpunan yang dapat dibuat korespondensi satu-satu!
5. Berapa banyak korespondensi satu-satu yang dapat dibuat?
Jawab:
Himpunan merupakan suatu kumpulan dari objek tertentu yang memiliki definisi yang jelas dan dianggap sebagai satu kesatuan sehingga:
4. a. A = {nama hari dalam seminggu}, n(A) = 7. B = {bilangan prima antara 1 dan 11}, n(B) = 4. Maka A dan B tidak dapat dibuat korespondensi satu-satu.
b. P = {a,i,u,e,o}, n(P) = 5. Q = {lima kota besar di Pulau Jawa}, n(Q) = 5. Maka P dan Q dapat dibuat korespondensi satu-satu karena n(P) = n(Q).
c. A = {nama bulan dalam setahun}, n(A) = 12. B = {nama hari dalam seminggu}, n(B) = 7. aka A dan B tidak dapat dibuat korespondensi satu-satu.
d. C = {bilangan genap kurang dari 10}, n(C) = 4. D = {bilangan prima kurang dari 10}, n(D) = 4. Maka C dan D dapat dibuat korespondensi satu-satu karena n(C) = n(D).
5. Banyak korespondensi satu-satu yang dapat dibuat yaitu:
a. A = {faktor dari 6}, n(A) = 4 dan B = {faktor dari 15}, n(B) = 4 maka banyak korespondensi satu-satu =
b. K = {huruf vokal}, n(K) = 5 dan L = {bilangan cacah antara 0 dan 6}, n(L) = 5 maka banyak korespondensi satu-satu =
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian himpunan brainly.co.id/tugas/1124341
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1