bangun ruang gabungan balok dan kubus balok memiliki panjang 10 cm dan lebar 17 cm dan tinggi 5 cm dan sisi kubus adalah 15 berapakah Volume gabungan Balok dan kubus
bangun ruang gabungan balok dan kubus balok memiliki panjang 10 cm dan lebar 17 cm dan tinggi 5 cm dan sisi kubus adalah 15 berapakah Volume gabungan Balok dan kubus
Diketahui
Ditanya
Penyelesaian
---------------------------------------------------------
Volume balok
Volume kubus
Volume gabungan
Kesimpulan
Semoga membantu!
Bangun Ruang
Balok dan Kubus
Balok
Di ketahui :
(P) Panjang balok = 10 cm
(L) Lebar balok = 17 cm
(T) Tinggi balok = 5 cm
Di tanya? Volume nya?
jawab :
V = p × l × t
V = 10 × 17 × 5
V = 170 × 5
V = 850 cm³
Jadi volume balok 850 cm³
°°
Kubus
Di ketahui :
Sisi kubus = 15
Di tanya ? Volume kubus ?
jawab :
V = s × s × s
V = 15 × 15 × 15
V = 225 × 15
V = 3.375 cm³
Jadi Volume kubus Adalah 3.375 cm³
°°
Di ketahui :
Volume kubus = 3.375 cm³
Volume balok = 850 cm³
Di tanya? Volume gabungan ?
jawab :
Volume gabungan
= V.Balok + V.Kubus
= 850 cm³ + 3.375 cm³
= 4.225 cm³
Jadi Volume gabung kubus dan balok Adalah 4.225 cm³