Bakteri memiliki panjang sampai dengan 10 mikro mili. Virus memiliki panjang sampai dengan 100 nano mili. Berdasarkan data tersebut, manakah yang berukuran lebih panajang, bakteri atau virus? Jelaskan jawabanmu
tolonk donk kak saya agak belum faham, soalnya besok dikumpulin
Verified answer
1 mikro = 1000 nano10 mikro = 10.000 nano
bakteri : virus = 10.000 : 100
jadi, bakteri lebih panjang dr virus
Untuk membandingkan ukuran 2 benda, ukuran itu harus dinyatakan dengan satuan yang sama (apa saja)
1 mikro mili ??
ANGGAP μm (mikro meter)
1 μm = 10⁻⁶ m
1 nm = 10⁻⁹ m
panjang bakteri
10 μm
= 10 × 10⁻⁶ m
= 10⁻⁵ m
panjang virus
100 nm
= 100 × 10⁻⁹ m
= 10⁻⁷ m
Karena 10⁻⁵ m > 10⁻⁷ m
berarti bakteri lebih panjang daripada virus (berdasarkan data soal ini).