Bakteri banyak ditemukan pada celah hidrotermal di dasar lautan, dimana suhu sangat tinggi karena pemanasan oleh magma. Bakteri tersebut memiliki DNA dengan kadar G dan C yang tinggi. Mengapa DNA bakteri tersebut dapat stabil pada suhu tinggi?
dimasdonigarci
Karena bakteri tsb memiliki mekanisme yg baik dan tergolong termofil