Bagian akar yang berfungsi menyerap mineral dan memperluas bidang penyerapan adalah... a. tudung akar b. endodermis c. rambut akar d. epidermis
gumantinr
Kelas : VIII pelajaran : IPA/Biologi Kategori : Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan kata kunci : bagian akar, mineral, bidang penyerapan
pembahasan: tudung akar atau kalipatra berfungsi sebagai pelindung sel-sel akar dari kerusakan akibat pertumbuhan akar menembus tanah. endodermis berfungsi menghalangi lewatnya cairan ke dalam tanah melalui dinding sel yang menyebabkan cairan tersebut mengalir melalui sitoplasma. rambut akar berfungsi memperluas daerah penyerapan air. epidermis berfungsi untuk memperluas bidang penyerapan dan mempercepat penyerapan air dan mineral berupa garam. pada epidermis terdapat serabut dan bulu-bulu akar.
Jadi, bagian akar yang berfungsi menyerap mineral dan memperluas bidang penyerapan adalah EPIDERMIS (D).
pelajaran : IPA/Biologi
Kategori : Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
kata kunci : bagian akar, mineral, bidang penyerapan
pembahasan:
tudung akar atau kalipatra berfungsi sebagai pelindung sel-sel akar dari kerusakan akibat pertumbuhan akar menembus tanah.
endodermis berfungsi menghalangi lewatnya cairan ke dalam tanah melalui dinding sel yang menyebabkan cairan tersebut mengalir melalui sitoplasma.
rambut akar berfungsi memperluas daerah penyerapan air.
epidermis berfungsi untuk memperluas bidang penyerapan dan mempercepat penyerapan air dan mineral berupa garam. pada epidermis terdapat serabut dan bulu-bulu akar.
Jadi, bagian akar yang berfungsi menyerap mineral dan memperluas bidang penyerapan adalah EPIDERMIS (D).