Bagi bagi poin(+50) Sebutkan asal usul rumus volume balok Selamat hari raya kartini
AvrilKim
Jawaban:asal usul rumus volume balok adalah :[tex]v \: balok : p \times l \times t[/tex]menghitung volume balok adalah dgn cara panjang dikali lebar dikali tinggi dan volume balok adalah satuan kubik yg ditulis dgn pangkat 3 = ^3,misalnya meter^3 atau cm^3Penjelasan dengan langkah-langkah:[tex]rumus \: volume \: balok[/tex][tex]v = p \times l \times t[/tex]Contoh soal :Sebuah Balok mempunyai panjang 20 cm lebar 30 cm dan 27 cm, tentukanlah volume balok!Penyelesaian :[tex]v = p \times l \times t = 20 \times 30 \times 27[/tex]= 16.200 cm³[tex]{ \red{semoga \: membantu}}[/tex][tex]{ \green{semoga \: bermanfaat}}[/tex][tex]{ \blue{semangat \: belajar}}[/tex][tex]{ \boxed{ \pink{ \boxed{ \purple{ \boxed{ \blue{answer \: by : avrilkimwiguna}}}}}}}[/tex]
BukanPerempuan
Balok merupakan bangun 3 dimensi.Ia punya tiga nilai:Panjang,Lebar,Tinggi.[tex]\\[/tex]Sebelumnya, rumus volume balok:[tex]\sf Volume\:Balok = \boxed{p\times l\times t}[/tex]Bagaimana asal-usulnya?Mari belajar konsep volume.[tex]\\[/tex]1)Dimulai dari alas balok.Biasanya, alas balok berbentuk peregi panjang. Oleh karena itu, ia mengandung nilai panjang dan lebar.Untuk mencari luas alas, memiliki konsep mencari nilai p sebanyak l kali, atau mencari nilai l sebanyak p kali. (lihat gambar 1)Oleh karenanya, rumus luas alas balok (rumus luas peregi panjang):[tex]\sf Luas = p\:sebanyak\:l\:kali\\\sf Luas = \boxed{p\times l}\\\\\sf atau\\\sf Luas = l\:sebanyak\:p\:kali\\\sf Luas = \boxed{l\times p}[/tex][tex]\\[/tex]Setelah ketemu luas alasnya, kita mencari besarnya isi (volume balok). Karena sudah menjadi tiga dimensi, nilai balok mengandung panjang, lebar, dan tinggi.Konsepnya sama dengan luas persegi panjang. Volume balok pada dasarnya adalah nilai luas alas (p × l) sebanyak t kali. (lihat gambar 2)Oleh karena itu, rumus volume balok:[tex]\sf Volume = Luas\:alas\:sebanyak\:t\:kali\\\sf Volume = (p\times l)\:sebanyak\:t\:kali\\\sf Volume = (p\times l)\times t\\\sf Volume = \boxed{\bf \red{p\times l \times t}}[/tex]- - - - -2)Kenapa satuan volume balok selalu pangkat tiga (kubik / ³)?[tex]\\[/tex]Ini karena konsep eksponen.Saat ada tiga unsur yang sama dikalikan berulang, maka akan menjadi pangkat tiga (³).[tex]\\[/tex]Misalkan, sebuah balok punya nilai p satuan, l satuan, dan t satuan. Maka, satuannya menjadi satuan³ karena:[tex]\sf Volume = p\times l\times t\\\sf Volume = p\:satuan\times l \:satuan\times t\:satuan\\\sf Volume = (p\times l\times t)\:satuan\times satuan\times satuan\\\sf Volume = \boxed{\bf \red{(p\times l\times t)\:satuan^3}}[/tex]===