Proses terjadinya penyerbukan BASTAR adalah jatuhnya serbuk sari di atas kepala putik bunga lainnya yang masih sejenis namun memiliki varietas berbeda. Proses penyerbukan Bastar ini bisa berlangsung karena bantuan serangga, angin dan lain sebagainya.
» Pembahasan
PENYERBUKAN dinamakan pula dengan POLINASI. Penyerbukan ini dimaknai sebagai kondisi di mana serbuk sari jatuh di atas permukaan putik di mana serbuk sari ini adalah bagian dari kelamin jantan sementara putik adalah bagian dari kelamin betina pada tumbuhan.
Penyerbukan ini disebutkan sebagai tahapan paling penting dalam proses reproduksi tumbuhan dari kelompok spermatophyta. Berdasarkan pada asal dari serbuk sarinya sendiri maka penyerbukan dibagi ke dalam beberapa jenis, antara lain sebagai berikut:
Verified answer
Proses terjadinya penyerbukan BASTAR adalah jatuhnya serbuk sari di atas kepala putik bunga lainnya yang masih sejenis namun memiliki varietas berbeda. Proses penyerbukan Bastar ini bisa berlangsung karena bantuan serangga, angin dan lain sebagainya.
» Pembahasan
PENYERBUKAN dinamakan pula dengan POLINASI. Penyerbukan ini dimaknai sebagai kondisi di mana serbuk sari jatuh di atas permukaan putik di mana serbuk sari ini adalah bagian dari kelamin jantan sementara putik adalah bagian dari kelamin betina pada tumbuhan.
Penyerbukan ini disebutkan sebagai tahapan paling penting dalam proses reproduksi tumbuhan dari kelompok spermatophyta. Berdasarkan pada asal dari serbuk sarinya sendiri maka penyerbukan dibagi ke dalam beberapa jenis, antara lain sebagai berikut:
» Pelajari Lebih Lanjut:
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : -
Kelas : SD
Mapel : IPA Sains
Bab : Perkembangan Makhluk Hidup
Kata Kunci : Bastar, Penyerbukan, Bunga, Putik