Konon lagu ini dibuat oleh seorang ayah yang sedang mengikuti perang yang pastinya perang itu terjadi di Tanah Batak. Lagu ini untuk menggambarkan ekspresi seorang Ayah yang ditujukan untuk seorang putri dari ayah tersebut. Berdasarkan pernyataan tersebut dapat diketahui perasaan yang kita setelah mengetahui arti dari lirik lagu Butet adalah sedih
Konon lagu ini dibuat oleh seorang ayah yang sedang mengikuti perang yang pastinya perang itu terjadi di Tanah Batak. Lagu ini untuk menggambarkan ekspresi seorang Ayah yang ditujukan untuk seorang putri dari ayah tersebut. Berdasarkan pernyataan tersebut dapat diketahui perasaan yang kita setelah mengetahui arti dari lirik lagu Butet adalah sedih
Jawaban:
Tersirat rasa rindu yang menyentuh hati dan semangat membela negara
Penjelasan:
Butet, Ayah mu sedang berada di pengungsian,
Bergerilya dalam darurat oh..butet (2x)
Butet, Janganlah pernah jemu hatimu puteri ku..
Menanti kabar berita oh butet
Ayah mu akan cepat pulang oh butet
Musuh kita harus dikalahkan oh butet
Butet... Cepatlah Besar anakku...
agar kelak kau menjadi Palang Merah
Palang Merah Negara Kita