Konferensi Meja Bundar (KMB) adalah konferensi yang menghasilkan pengakuan dan penyerahan kedaulatan oleh Belanda kepada Indonesia. KMB diadakan di Den Haag, Belanda, pada 23 Agustus hingga 2 September 1949. KMB dipimpin oleh perdana menteri Dr. Willem Drees, sementara ketua delegasi dari Indonesia adalah Moh Hatta
Penjelasan:
Konferensi Meja Bundar (KMB) adalah konferensi yang menghasilkan pengakuan dan penyerahan kedaulatan oleh Belanda kepada Indonesia. KMB diadakan di Den Haag, Belanda, pada 23 Agustus hingga 2 September 1949. KMB dipimpin oleh perdana menteri Dr. Willem Drees, sementara ketua delegasi dari Indonesia adalah Moh Hatta