Bagaimana ilmu di luar bilogi ,seperti fisika,membantu perkembangan biologi,misalnya radiologi?
Lanithyaz
Fisika itu mempelajari segala hal yang bersifat fisik & logis-matematis, seperti mempelajari cara menghitung tekanan pada suatu benda. Nah, fisika dalam biologi ini seperti menyokong ilmu biologi untuk menjelaskan biologi secara lebih spesifik & matematis, agar dapat dihitung dengan angka pasti serta bersifat kuantitatif. Soalnya biologi kan sebenarnya lebih condong mempelajari hal-hal yang sifatnya itu kualitatif. Memang sih ada beberapa hal yang memang ga bisa kita hitung pakai angka; tapi repot kan kalau segalanya di dunia ga kita hitung dengan angka yang pasti?
Lanithyaz
Kesimpulannya fisika itu seperti penyempurna dari ilmu biologi & membantu biologi agar dalam biologi dapat menemukan angka yang lebih pasti
Lanithyaz
Ada fisika gabung biologi, yang namanya biofisika, yang mengkaji aplikasi aneka perangkat & hukum fisika untuk menjelaskan keanekaragaman hayati dalam biologi... wah cabang IPA itu lluuuuaaazzz banget deh
SEMOGA MEMBANTU~