Bagaimana cara lili laut bergerak dan mencari makanan??
dianfitrin
Crinoidae (Lili laut) bergerak dengan cara: Air masuk ke pori, saluran batu, saluran cincin yang dikelilingi otot melingkar, masuknya air akan menyebabkan kontraksi otot untuk menggerakkan kaki.
Crinoidae (Lili laut) makan dengan menyaring partikel kecil makanan dari air laut dengan menggunakan bulu seperti tangan. Bagian ini memiliki lendir yang lengket, yang akan menangkap makanan yang melewatinya. Setelah makanan tertangkap, akan di bawa ke celah ambulakral bersilia yang ada di lengan dan pinula, lalu dialirkan ke mulut.
1 votes Thanks 1
joanazahrafitriadewi
Cara lili laut bergerak adalah dengan air masuk ke pori , saluran batu , saluran cincin yg dikelilingi oleh otot melingkar,masuknya air akan menyebabkan kontraksi otot untuk menggerakkan kaki .
cara lili laut mencari makan adalah dengan cara menyaring partikel kecil makanan dari air laut dengan menggunakan bulu seperti tangan.
Air masuk ke pori, saluran batu, saluran cincin yang
dikelilingi otot melingkar, masuknya air akan
menyebabkan kontraksi otot untuk menggerakkan kaki.
Crinoidae (Lili laut) makan dengan menyaring partikel kecil
makanan dari air laut dengan menggunakan bulu seperti
tangan. Bagian ini memiliki lendir yang lengket, yang
akan menangkap makanan yang melewatinya. Setelah
makanan tertangkap, akan di bawa ke celah ambulakral
bersilia yang ada di lengan dan pinula, lalu dialirkan ke
mulut.
cara lili laut mencari makan adalah dengan cara menyaring partikel kecil makanan dari air laut dengan menggunakan bulu seperti tangan.