Badan yg dibentuk oleh pemerintah indonesia untuk mengetahui peristiwa alam yg akan terjadi disebut
ayaalifia
Kategori Soal : Bab Lembaga Negara Yang Mengetahui Peristiwa Alam. Kelas : 8 SMP/ VIII SMP
Pembahasan :
Badan yang dibentuk oleh pemerintah Indonesia untuk mengetahui peristiwa alam yg akan terjadi disebut.. { BMKG }
BMKG > Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika < Tugasnya : *-* Mengamati di Bidang Meteorologi *-* Mengamati di Bidang Klimatologi *-* Mengamati di Bidang Geofisika *-* Mengkoordinasi Keadaan Cuaca,Suhu,Dan Iklim di suatu tempat.
BMKG Di Mulai Sejak Tahun 1841 Di Bogor, Indonesia.
Semoga membantu yah :) Selamat Belajar ^_^ Semangat !!
Kelas : 8 SMP/ VIII SMP
Pembahasan :
Badan yang dibentuk oleh pemerintah Indonesia untuk mengetahui peristiwa alam yg akan terjadi disebut..
{ BMKG }
BMKG > Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika <
Tugasnya :
*-* Mengamati di Bidang Meteorologi
*-* Mengamati di Bidang Klimatologi
*-* Mengamati di Bidang Geofisika
*-* Mengkoordinasi Keadaan Cuaca,Suhu,Dan Iklim di suatu tempat.
BMKG Di Mulai Sejak Tahun 1841 Di Bogor, Indonesia.
Semoga membantu yah :)
Selamat Belajar ^_^ Semangat !!