" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Zat zat yang terkandung :
Karbohidrat sebagai sumber tenaga. Seperti nasi, gandum, sagu
Protein yaitu zat pembangun
dan terbagi atas 2:
Protein nabati : kacang kedelai, tempe, tahu, sayuran hijau
Protein hewani : ayam, ikan
Lemak : zat tenaga
biasanya ada , biasanya juga tidak ada. Contohnya : daging sapi (misalnya sate sapi, coto, sop saudara)
Kalsium : yaitu susu
Contoh makanan bergizi adalah : nasi goreng ditambah dengan sayur sop ditambah dengan daging ditambah dengan tempe/tahu dan minum susu