Saat disebutkan kata “kikir”, orang-orang akan mengartikannya sebagai sikap menahan harta dan tidak mau mendermakannya kepada orang lain. Kedua, berdasarkan istilah syar'i, kikir berarti pelit terhadap semua kebaikan, baik harta maupun bukan, milik sendiri maupun milik orang lain
Jawaban:
Saat disebutkan kata “kikir”, orang-orang akan mengartikannya sebagai sikap menahan harta dan tidak mau mendermakannya kepada orang lain. Kedua, berdasarkan istilah syar'i, kikir berarti pelit terhadap semua kebaikan, baik harta maupun bukan, milik sendiri maupun milik orang lain