Gerhana matahari total (GMT) adalah salah satu fenomena langit yang jarang terjadi. Sehingga, kehadiran gerhana matahari total selalu dianggap spesial.
2. Gerhana matahari cincin (GMC)
Berbeda dengan gerhana matahari total, gerhana matahari cincin (GMC) cenderung paling sering atau lebih umum terjadi.
3. Gerhana matahari sebagian (GMS)
Seperti yang dikatakan sebelumnya, gerhana matahari sebagian juga cenderung bisa tampak saat gerhana matahari cincin terjadi.
Namun, secara sederhananya gerhana matahari sebagian terjadi saat gerhana matahari mengalami puncak.
Ketika gerhana matahari mengalami puncaknya, maka piringan matahari hanya tertutup sebagian dan inilah disebut GMS.
4. Gerhana matahari hibrida (GMH)
Jenis gerhana matahari keempat adalah gerhana matahari hibrida (GMH).
Gerhana matahari hibrida ini cenderung akan terjadi hanya di bagian bumi tertentu.
Gerhana ini muncul sebagai gerhana matahari total, tetapi di titik lain muncul sebagai gerhana cincin.
Jawaban:
1. Gerhana matahari total (GMT)
Gerhana matahari total (GMT) adalah salah satu fenomena langit yang jarang terjadi. Sehingga, kehadiran gerhana matahari total selalu dianggap spesial.
2. Gerhana matahari cincin (GMC)
Berbeda dengan gerhana matahari total, gerhana matahari cincin (GMC) cenderung paling sering atau lebih umum terjadi.
3. Gerhana matahari sebagian (GMS)
Seperti yang dikatakan sebelumnya, gerhana matahari sebagian juga cenderung bisa tampak saat gerhana matahari cincin terjadi.
Namun, secara sederhananya gerhana matahari sebagian terjadi saat gerhana matahari mengalami puncak.
Ketika gerhana matahari mengalami puncaknya, maka piringan matahari hanya tertutup sebagian dan inilah disebut GMS.
4. Gerhana matahari hibrida (GMH)
Jenis gerhana matahari keempat adalah gerhana matahari hibrida (GMH).
Gerhana matahari hibrida ini cenderung akan terjadi hanya di bagian bumi tertentu.
Gerhana ini muncul sebagai gerhana matahari total, tetapi di titik lain muncul sebagai gerhana cincin.