Anto menabung di bank A sebesar rp200.000,00 dengan bunga tunggal 12% per-tahun.ani menabung di bank B sebesar rp250.000,00 dengan bunga tunggal 10% per-tahun.setelah 6 bulan,mereka mengambil uangnya.berapakah selisih uang mereka? jawab beserta cara.
camuflasa
kalau cuma angka2 doang ntar dya gk pham mbak, buat rinciannya juga
camuflasa
Pertama cari bunga masing2 tabungan Bunga si Anto adalah 12% dari 200.000 = 12x200.000/100 = 24.000 pertahun ( bunga 6 bulan= 24.000/2= 12.000)
Bunga si Ani adalah 10% dari 250.000 = 10x250.000/100 = 25.000 pertahun (bunga 6 bulan= 25.000/2= 12.500 )
Slisih uang si Anto dan si Ani setelah menabung selama 6 bulan adalah: jumlah uang si Anto = uang awal ditambah bunga 12% selama 6 bulan = 200.000+12.000 = 212.000
jumlah uang si Ani = uang awal ditambah bunga 10% selama 6 bulan = 250.000+12.500 = 262.500
jadi selisih uang Anto dan Ani setelah menabung selama 6 bulan adalah: = 262.500 - 212.000 = 50.500 (Rp. 50.500)
Bunga si Anto adalah 12% dari 200.000
= 12x200.000/100
= 24.000 pertahun ( bunga 6 bulan= 24.000/2= 12.000)
Bunga si Ani adalah 10% dari 250.000
= 10x250.000/100
= 25.000 pertahun (bunga 6 bulan= 25.000/2= 12.500 )
Slisih uang si Anto dan si Ani setelah menabung selama 6 bulan adalah:
jumlah uang si Anto = uang awal ditambah bunga 12% selama 6 bulan
= 200.000+12.000
= 212.000
jumlah uang si Ani = uang awal ditambah bunga 10% selama 6 bulan
= 250.000+12.500
= 262.500
jadi selisih uang Anto dan Ani setelah menabung selama 6 bulan adalah:
= 262.500 - 212.000
= 50.500 (Rp. 50.500)