Andi dan Yuli sedang mengerjakan ujian. Ujian tersebut terdiri atas 50 soal pilihan ganda. Andi menjawab benar 7 soal lebih banyak dari Yuli. Tentukan banyaknya soal yang dijawab dengan benar oleh setiap siswa jika banyaknya soal yang mereka jawab benar adalah 39 soal!.. Dijawab pake cara yah, tolong.... :') Mohon bantuannya..
Andi = Yuli + 7
Karena soal yang mereka jawab benar ada 39.
Andi + Yuli = 39
Maka, dari itu. Substitusikan Andi.
(Yuli + 7) + Yuli - 39
2.Yuli + 7 = 39
2.Yuli = 32
Maka,
Yuli = 16
Yuli menjawab 16 soal dengan benar.
Untuk Andi,
Andi = Yuli + 7
Andi = 16 + 7
Andi = 23 soal.
Andi menjawab 23 soal dengan benar