September 2018 1 32 Report
Alat dan bahan :
- Gunting
- Kaca pembesar
- Pinset
- Kapas
- Telur ayam yang belum dierami yaitu:
TeLUR AYAM KAMPUNG 1 BUTIR
Telur ayam ras 1 butir
Telur ayam yan direbus 1 butir

Kegiatan A
Cara kerja:
1. Letakkan telur ayam kampung di atas cawan petri yang telah dialasi dengan kapas
2. Gunting cangkang bagian atas dan lepaskan denan pinset sehingga bagian dalamnya kelihatan seluruhnya!
3. Lakukan pula dengan cara yang sama pada telur ayam ras!
4. Perhatikan bagian kecil yang warnanya berbeda dari sekitarnya dan posisinya pada kuning telur bagian atas!
5. Miringkan cawan petri sedikit ke kiri dan ke kanan perhatikan bagian yang disebutkan pada cara kerja nomor 4!

tolong dijawab pertanyaan yg ini:
1. Jelaskan keadaan bagian yang dimaksud pada cara kerja nomor 4 dan 5 untuk kedua telur yang diamati!
2. Apakah kedua telur itu mengandung keping lembaga? Jelaskan!
3. Di bagian manakah letak keping lembaga itu?
4. Jika kedua cawan petri dimiringkan ke kiri dan ke kanan dimana letak kepin lembaganya? Mengapa?
5. Dpatkah ayam betina bertelur tanpa ayam jantan?
More Questions From This User See All

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.