A. Gambarlah belah ketupat ABCD dengan kedua diagonalnya berpotongan di titik E B. jika AE = 12 cm, BE = 9 cm, dan sudut BAD 50°, Hitunglah panjang semua ruas dan besar semua sudut yang lain
novitavita
.panjang semua ruas => akar dari (12 kuadrat + 9 kuadrat) = 15 cm .sudut BCD=BAD yaitu 50 derajat .sudut ABC = 360 - 50 - 50 = 260 / 2 = 130 derajat .sudut ADC=ABC yaitu 130 derajat
.sudut BCD=BAD yaitu 50 derajat
.sudut ABC = 360 - 50 - 50 = 260 / 2 = 130 derajat
.sudut ADC=ABC yaitu 130 derajat
smoga membantu, please tandai sbg jawaban terbaik