Karena Amal adalah Suatu perbuatan baik yang dikerjakan oleh Manusia yang diridai oleh Allah SWT.
Amal dalam Agama Islam tidak terbatas hanya pada ibadah, seperti ilmu dalam Islam tidak hanya terbatas pada ilmu fikih dan hukum-hukum agama, Tetapi Ilmu dalam hal ini mencakup semua yang bermanfaat bagi manusia yaitu Ilmu Pengetahuan, Ilmu Pengetahuan terbagi menjadi ilmu Agama, ilmu Alam, ilmu Sosial, serta ilmu Kehidupan.
Imam Ali RAberkata, “Ilmu diiringi dengan perbuatan(Amal). Barang siapa berilmu maka dia harus berbuat. Ilmu memanggil perbuatan. Jika dia menjawabnya maka ilmu tetap bersamanya, namun jika tidak, maka ilmu pergi darinya."
Jawaban
B. Ilmu Pengetahuan
Pembahasan
Karena Amal adalah Suatu perbuatan baik yang dikerjakan oleh Manusia yang diridai oleh Allah SWT.
Amal dalam Agama Islam tidak terbatas hanya pada ibadah, seperti ilmu dalam Islam tidak hanya terbatas pada ilmu fikih dan hukum-hukum agama, Tetapi Ilmu dalam hal ini mencakup semua yang bermanfaat bagi manusia yaitu Ilmu Pengetahuan, Ilmu Pengetahuan terbagi menjadi ilmu Agama, ilmu Alam, ilmu Sosial, serta ilmu Kehidupan.
Imam Ali RA berkata, “Ilmu diiringi dengan perbuatan (Amal). Barang siapa berilmu maka dia harus berbuat. Ilmu memanggil perbuatan. Jika dia menjawabnya maka ilmu tetap bersamanya, namun jika tidak, maka ilmu pergi darinya."
An—