7. Sebuah ruangan disediakan kursi yang ditata setiap baris sama. Nyoman duduk pada baris ketiga dari depan, kedua dari kiri. Di sebelah kanan Nyoman terdapat lima kursi sedangkan di belakang Nyoman 8 kursi. Terdapat 4 kursi yang tidak ditempati. Banyak peserta yang hadir dalam ruangan tersebut adalah .... orang.
ada 2 kursi + 5 kursi = 7 kursi ke samping
ada 3 baris + 8 baris = 11 baris kursi ke belakang
total jumlah kursi = 7 x 11 = 77
jika ada 4 kursi yg tdk ditempati tandanya 77-4 = 73
berarti ada 73 peserta yg hadir dan menduduki kursi yg tersedia