- No ngasal - harus beserta jawaban - pilihannya harus ada 2 atau 3 jawaban yah jangan cuman 1 jawabannya yahhh.
Pak danu memiliki lahan seluas 6.000 m² yang ditanami tomat 1/6 bagian, cabai 2/4 bagian dan sawi 1/3 bagian. Pernyataan yang benar adalah......... A. Hasil paling sederhana dari 1/6 + 2/4 - 1/3 adalah 1/3 B. Lahan yang ditanami tomat dan sawi adalah 3.000 m² C. Lahan yang ditanami cabai adalah 3.000 m² D. 1/6 + 2/4 + 1/3 = 1/6
Jawab:
A, B, C
Penjelasan dengan langkah-langkah:
A.
1/6 + 2/4 - 1/3= 1/3
1/2 + 1/6 - 1/3= 1/3
1/2 - 1/6= 1/3
1/2= 1/6+1/3
1/2= 9/18
1/2= 1/2
(benar)
B.
Tomat + Sawi
= 1/6 + 1/3
= 3/6
= 1/2
1/2 x 6000 m^2
= 3000 m^2
(benar)
C. Cabai sisanya:
= 6000 m^2-3000 m^2
= 3000 m^2
D.
1/6 + 1/2 + 1/3
= 1/6 + 3/6 + 2/6
= 6/6
= 1
(salah)