Sebuah pesawat ulang alik yang berada di bulan adalan 600 N. hitunglah berapa berat pesawat ulang alik tersebut kika dibawa ke bumi. (keterangan : gravitasi dibulan 1/6 gravitasi dibumi)
putrilarasantang
Nah berat pesawat di bulan = 600 N. Berat adalah besaran yg didapatkan dari massa dikali gravitasi. Sedangkan gravitasi bulan 1/6 dari gravitasi bumi. Besar g bumi = 6 x.Berarti berat di bulan lebih ringan dari di bumi. Massa tidak akan berubah dimanapun yg berubah hanyalah berat. JAdi W=m x g m bulan = mbumi Wbumi = m x gbumi W bumi = m x 6 karena w bulan = 600 jadi w bumi = 600 x 6 =3600 N
JAdi
W=m x g
m bulan = mbumi
Wbumi = m x gbumi
W bumi = m x 6
karena w bulan = 600 jadi w bumi = 600 x 6 =3600 N
Jadikan yang TERBAIK yaaa..
Wbulan = 600 N
g bulan = 1/6. g bumi
W bumi = ?
W bumi = 600 : 1/6
W bumi = 600 x 6
W bumi = 3600 N