1. seorang pedagang ayam membeli 300 ekor ayam dari peternak dengan harga rata-rata Rp 6.000 kemudian di jualnya di pasar. hari pertama ia menjual 180 ekor ayam dengan harga Rp10.000 tiap ekor. ternyata pada hari kedua 100 ekor ayam mati karena flu burung dan sisanya berhasil dijual dengan harga Rp 9.000 tiap ekor. a) untung atau rugikah pedagang tersebut? b) berapakah presentase keuntungan atau kerugiannya?
2. seorang pedaang membeli 50 buah durian dengan harga Rp 5.000 tiap buah . sebanyak 25 buah dijual dengan harga Rp 10.400 tiap buah, 20 buah dijual dengan harga Rp 4.500 tiap buah dan sisanya busuk . untung atau rugikah pedagang itu? tentukan berapa persen untung atau ruginya!
3. pak parmi menjual 100 kambing miliknya . ia menjual 2/5 ari kambingnya dengan harga Rp 400.000 per ekor. dan sisanya dijual dengan harga Rp 500.000 per ekor . jika pada penjualan kambing itu pak parmi mendapat untung 25 persen , maka berapa harga pembelian seluruh kambing?
tolong bantu ya... jawab dengan caranya
Fayshal
1. Harga beli = 300 x 6.000 = Rp 1.800.000,00 Harga jual hari pertama : 180 x 10.000 = Rp 1.800.000,00 Harga jual hari kedua : 20 x 9.000 = Rp 180.000,00 Total harga jual = 1.800.000 + 180.000 = Rp 1.980.000,00
a. Untung, karena harga jual - harga beli = 1.980.000 - 1.800.000 = Rp 180.000,00 b. Prosentase untung = untung/harga beli x 100 % = 180.000/1.800.000 x 100 % = 10 %
2. Harga beli = 50 x 5.000 = Rp 250.000,00 Harga jual 25 buah : 25 x 10.400 = Rp 260.000,00 Harga jual 20 buah : 20 x 4.500 = Rp 90.000,00 Total harga jual = 260.000 + 90.000 = Rp 350.000,00
a. Untung, karena harga jual - harga beli = 350.000 - 250.000 = Rp 100.000,00 b. Prosentase untung = untung/harga beli x 100 % = 100.000/250.000 x 100 % = 40 % 3. Harga jual 2/5 bagian = 2/5 x 100 = 40 x 400.000 = Rp 16.000.000,00 Harga jual sisanya 3/5 bagian : 3/5 x 100 = 60 x 500.000 = Rp 30.000.000,00 Total harga jual = 16.000.000 + 30.000.000 = Rp 46.000.000,00 Untung = 25 %
Harga beli = 100/(100+persen untung) x harga jual = 100/125 x 46.000.000 = Rp 36.800.000,00
Harga jual hari pertama : 180 x 10.000 = Rp 1.800.000,00
Harga jual hari kedua : 20 x 9.000 = Rp 180.000,00
Total harga jual = 1.800.000 + 180.000 = Rp 1.980.000,00
a. Untung, karena harga jual - harga beli
= 1.980.000 - 1.800.000 = Rp 180.000,00
b. Prosentase untung = untung/harga beli x 100 %
= 180.000/1.800.000 x 100 % = 10 %
2. Harga beli = 50 x 5.000 = Rp 250.000,00
Harga jual 25 buah : 25 x 10.400 = Rp 260.000,00
Harga jual 20 buah : 20 x 4.500 = Rp 90.000,00
Total harga jual = 260.000 + 90.000 = Rp 350.000,00
a. Untung, karena harga jual - harga beli
= 350.000 - 250.000 = Rp 100.000,00
b. Prosentase untung = untung/harga beli x 100 %
= 100.000/250.000 x 100 % = 40 %
3. Harga jual 2/5 bagian = 2/5 x 100 = 40 x 400.000 = Rp 16.000.000,00
Harga jual sisanya 3/5 bagian : 3/5 x 100 = 60 x 500.000 = Rp 30.000.000,00 Total harga jual = 16.000.000 + 30.000.000 = Rp 46.000.000,00
Untung = 25 %
Harga beli = 100/(100+persen untung) x harga jual
= 100/125 x 46.000.000 = Rp 36.800.000,00