1. Sebuah ruang tamu berbentuk persegi dengan panjang sisi 6 meter. Jika skala sebuah denah adalah 1 :200, maka hitunglah luas ruang tamu tersebut pada denah! 2. Urutan bilangan 0,5;5%;1/4 dari yg terbesar adalah... 3. Hasil dari 2 1/2-3/4:3/5= 4. Jika harga 12 bolpoin Rp28.200,00, maka harga 5 bolpoin yg sama adalah... 5. Suatu ruang berukuran panjang 10 m dan lebar 8 m. Jika denah ruang itu berskala 1:400,maka lebar pada denah adalah......
Azzapw
1) Jarak Peta = Skala x Jarak Sebenarnya = 1 / 200 x 600 = 3 cm Luas sebenarnya = s² = 3² = 9 cm²
2) 0,5 ; 5% ; 1/4 * disamakan penyebutnya jadi 100 50/100 ; 5/100 ; 25/100 * urutan yang terbesar 0,5 ; 1/4 ; 5%
= 1 / 200 x 600
= 3 cm
Luas sebenarnya = s²
= 3²
= 9 cm²
2) 0,5 ; 5% ; 1/4
* disamakan penyebutnya jadi 100
50/100 ; 5/100 ; 25/100
* urutan yang terbesar
0,5 ; 1/4 ; 5%
3) 2½ - ¾ : 3/5
2½ - ¾ x 5/3
2½ - 5/4
2½ - 1¼ = 1¼
4) 12x = Rp 28.200
x = Rp 2.350 (harga 1 bolpoin)
5 bolpoin = 5 x 2.350
= Rp 11. 750
5) Jarak Peta =Skala x Jarak Sebenarnya
= 1 / 400 x 800
= 2 cm (lebar pada denah)