4 koin palsu dicampur dengan 8 koin asli. jika 2 koin diambil secara acak, maka peluang terambilnya satu koin asli dan satu koin palsu adalah.. a.1/2 b.16/33 c.1/12 d.1/16 e.1/32
indirakusuma
Gunakan permutasi Kejadian terambilnya 1 koin asli dan 1 koin palsu = = 8!/(8-1)!.1! x 4!/(3-1)!.1! = 8 x x4 = 32
Banyak anggota ruang sampel (total koin 12 dan tiap pengambilan 2 koin) = 12!/(12-2)!.2! = 10!x11x12/10!x2 = 66
Kejadian terambilnya 1 koin asli dan 1 koin palsu =
= 8!/(8-1)!.1! x 4!/(3-1)!.1! = 8 x x4 = 32
Banyak anggota ruang sampel (total koin 12 dan tiap pengambilan 2 koin)
= 12!/(12-2)!.2! = 10!x11x12/10!x2 = 66
jadi peluangnya = 32/66 = 16/33