.tuliskan dan jelaskan perintah untuk bergerak yang dimiliki oleh RoboMind
Penjelasan:
- forward(n), digunakan untuk menggerakan maju si robot n langkah
- backward(n), digunakan untuk menggerakan ke belakang si robot n langkah
- left(), digunakan untuk membelokkan si robot ke kiri 90 derajad
- right(), digunakan untuk membelokkan si robot ke kanan 90 derajad
- north(n), digunakan untuk mengarahkan robot ke utara, lalu bergerak maju n langkah
- south(n), digunakan untuk mengarahkan robot ke selatan, lalu bergerak maju n langkah
- east(n), digunakan untuk mengarahkan robot ke timur, lalu bergerak maju n langkah
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
.tuliskan dan jelaskan perintah untuk bergerak yang dimiliki oleh RoboMind
Penjelasan:
- forward(n), digunakan untuk menggerakan maju si robot n langkah
- backward(n), digunakan untuk menggerakan ke belakang si robot n langkah
- left(), digunakan untuk membelokkan si robot ke kiri 90 derajad
- right(), digunakan untuk membelokkan si robot ke kanan 90 derajad
- north(n), digunakan untuk mengarahkan robot ke utara, lalu bergerak maju n langkah
- south(n), digunakan untuk mengarahkan robot ke selatan, lalu bergerak maju n langkah
- east(n), digunakan untuk mengarahkan robot ke timur, lalu bergerak maju n langkah