1)Diagram ini menunjukkan pemantualn suatu berkas cahaya pada cermin datar.Jika sudut antara sinar pantul adalah seperti tampak pada gambar,maka besar sudut datangnya adalah.. A)84 derajat B)48 derajat C)42 derajat D)24 derajat
2)Gamabar ini adalah cermin cekung dengan M adalah pusat kelengkungan cermin dan F adalah titik fokus.Untuk memperoleh bayangan maya dan diperbesar, di manakah benda harus diletakkan? A) di titik M B)di titik F C)Anatara F dan M D)Anatara F dan O Jelaskan!!
1) Karena sudutdatang=sudutpantul,dan garis normal berada di tengah2 antara sudut datang dan sudut pantul, maka garis normal tersebut membagi 2 sudut (SudutdatangdanSudutpantul). Maka 84/2=42°(C)
2) Pada cermin cekung, bayangan Mayadandiperbesarhanya dapat terjadi saat benda diletakkan di Ruang1dan bayangannya di Ruang4(Ruang4terletakdibelakangcermin) Maka benda di letakkan di Ruang1yaituantaraFdanO(Pusatoptik).{Ruang benda + Ruang bayangan = 5}(D)
Verified answer
1) Karena sudut datang = sudut pantul, dan garis normal berada di tengah2 antara sudut datang dan sudut pantul, maka garis normal tersebut membagi 2 sudut (Sudut datang dan Sudut pantul). Maka 84/2 = 42° (C)
2) Pada cermin cekung, bayangan Maya dan diperbesar hanya dapat terjadi saat benda diletakkan di Ruang 1 dan bayangannya di Ruang 4 (Ruang 4 terletak di belakang cermin) Maka benda di letakkan di Ruang 1 yaitu antara F dan O (Pusat optik). {Ruang benda + Ruang bayangan = 5} (D)
Cahaya
Cermin
1. Cermin datar
Sudut pantul (r) sama dengan sudut datang (i)
84/2=42°
Opsi C
2. Cermin Cekung
Untuk memperoleh sifat bayangan :
- Maya
- Tegak
- Diperbesar
maka benda diletakkan di Ruang 1
atau antara F dan O
Opsi D
Demikian Semoga Membantu dan Bermanfaat!
Detail Jawaban:
Kelas : VIII / 8 SMP
Mapel :Fisika
Bab :5 - Cahaya
Kode :8.6.5
Kata Kunci :Cahaya, Cermin