1.Berikut pernyataan benar tentang kerucut, yaitu A. memiliki 3 sisi B. memiliki titik puncak C. tidak memiliki titik puncak D. sisi tegak terbentuk dari persegi panjang 2.Sebuah kerucut memiliki jari-jari alas 4 cm dan tinggi 12 cm. Volume kerucut tersebut adalah A. 150,75 cm^3 B. 200,96 cm^3 C. 301,44 cm^3 D 602,88 cm^3
Jawaban:
1. B.memiliki titik puncak
2.B.200,96 cm3
Penjelasan:
2.volume kerucut=1/3× phi×r×r × t.kerucut
=1/3×3,14×4×4×12
=3,14×4×4×4(didapat dari12:3=4)
=200,96 cm3
maaf klo salah