1. suatu Tangki berbentuk tabung tertutup berisi minyak tanah 1.540 liter. jari jari alas Tangki 1,4 meter. hitunglah luas permukaan tangki tersebut 2. suatu kerucut terbuat dari kertas karton. jika luas permukaannya 704 cm^2 dan jari jarinya 7 cm, berapakah volume kerucut tersebut 3. suatu bola diketahui volumenya 38.808 cm^3. hitunglah jari jari bola dan luas permukaan bola
Verified answer
1. v = 1540 liter = 1,54 m³r=1,4
π=22/7
v = luas alas x tinggi
1,54 = (22/7 x 1,4²) x t
1,54 = 6,16 x t
t = 0,25
luas permukaan tangki:
(2xluas alas) + (keliling alas x t)
(2 x 22/7 x 1,4²) + (22/7 x 2 x 1,4 x 0,25)
12,32 + 2,2 = 14,52 m²
3. v=4/3πr³
38.808=4/3 x 22/7 x r³
38.808 x 3 : 4 x 7 : 22=r³ ⇒ jika pindah tanda juga di ubah
9261=r³
r=³√9261
r=21