1. sifat warna bunga merah dan bentuk biji lonjong merupakan contoh... a. fenotipe b. genotipe c. gen d. nukleus
2. kambing berbulu hitam (Hh) disilangkan dengan kambing berbulu putih (hh). gamet pada persilangan tersebut adalah..... a. Hh dan hh b. Hh dan Hh c.h dan h d. H dan h
bantu jawab yaa penting bgt buat ualngan, makasih:)
Sifat yang tampak pada makhluk hidup disebut sebagai fenotip. Fenotip ini muncul karena adanya kerjasama antara gen atau genotip dengan lingkungan. Gen dapat diwariskan ke anak oleh induk melalui sel gamet berupa ovum dan sperma.
1. Sifat warna bunga merah dan bentuk biji lonjong merupakan contoh : a. fenotipe
2. Kambing berbulu hitam (Hh) disilangkan dengan kambing berbulu putih (hh). Gamet pada persilangan tersebut adalah : d. H dan h
PEMBAHASAN LEBIH LANJUT:
Dalam persilangan dikenal beberapa istilah antara lain:
- Fenotip, yaitu sifat yang tampah pada makhluk hidup misalnya warna merah pada bunga mawar, bentuk lonjong pada biji kedelai, ekor panjang pada kucing dan lain sebagainya
- Genotip, yaitu sifat yang tidak tampak pada makhluk hidup karena berada di dalam inti sel. Maka genotip ini kemudian kita simbolkan dengan huruf huruf berpasangan, misalnya warna merah pada bunga mawar kita simbolkan dengan huruf MM atau Mm dan warna bunga putih kita simbolkan dengan huruf mm.
- Gamet, yaitu sel kelamin berupa sperma dan ovum. Gamet pada diagram persilangan berisi separuh dari genotip. Misalnya genotip HH maka gametnya H, jika gneotip Hh maka gametnya H dan h.
Semoga penjelasan di atas cukup membantu kalian dalam memahami materi ini ya :)
Nah, soal soal lain yang terkait dengan soal diatas dapat dilihat pada link berikut ini ya:
Sifat yang tampak pada makhluk hidup disebut sebagai fenotip. Fenotip ini muncul karena adanya kerjasama antara gen atau genotip dengan lingkungan. Gen dapat diwariskan ke anak oleh induk melalui sel gamet berupa ovum dan sperma.
1. Sifat warna bunga merah dan bentuk biji lonjong merupakan contoh : a. fenotipe
2. Kambing berbulu hitam (Hh) disilangkan dengan kambing berbulu putih (hh). Gamet pada persilangan tersebut adalah : d. H dan h
PEMBAHASAN LEBIH LANJUT:
Dalam persilangan dikenal beberapa istilah antara lain:
- Fenotip, yaitu sifat yang tampah pada makhluk hidup misalnya warna merah pada bunga mawar, bentuk lonjong pada biji kedelai, ekor panjang pada kucing dan lain sebagainya
- Genotip, yaitu sifat yang tidak tampak pada makhluk hidup karena berada di dalam inti sel. Maka genotip ini kemudian kita simbolkan dengan huruf huruf berpasangan, misalnya warna merah pada bunga mawar kita simbolkan dengan huruf MM atau Mm dan warna bunga putih kita simbolkan dengan huruf mm.
- Gamet, yaitu sel kelamin berupa sperma dan ovum. Gamet pada diagram persilangan berisi separuh dari genotip. Misalnya genotip HH maka gametnya H, jika gneotip Hh maka gametnya H dan h.
Semoga penjelasan di atas cukup membantu kalian dalam memahami materi ini ya :)
Nah, soal soal lain yang terkait dengan soal diatas dapat dilihat pada link berikut ini ya:
- Contoh persilangan monohybrid : brainly.co.id/tugas/13804097
- Contoh persilangan monohybrid: brainly.co.id/tugas/13280377
- Contoh persilangan dihibrid : brainly.co.id/tugas/13870415
Mata pelajaran: BIOLOGI
Kelas: 9 SMP
Kategori: PEWARISAN SIFAT
Kata kunci: FENOTIP, GAMET, PERSILANGAN
Kode kategori berdasarkan kurikulum KTSP: 9.4.5