October 2018 2 123 Report
1. Sebuah logam berbentuk bidang lingkaran dengan panjang diameter 42 cm. kemudian logam diberi logam yang berbentuk lingkaran sepusat dengan panjang diameter 28 cm. berapakah luas logam sekarang?

2. Sebuah pelat baja berbentuk bidang lingkaran dengan panjang jari-jari 20 mm. kemudian pelat baja dibakar selama 15 menit. ternyata panjang jari-jarinya bertambah 1mm. tentukan pertambahan luas baja!

3. ada 3 buah tutup kaleng berbentuk bidang lingkaran dengan panjang diameter masing-masing 2cm,3cm,dan 5cm. Tentukan perbandingan luasnya!

4. sebuah pelat logam berbentuk cincin dengan panjang jari-jari lingkaran bagian dalam dan lingkaran bagian luar masing-masing 27 mm dan 34 mm. kemudian pelat logam dipanaskan sampai suhu 200derajat sehingga panjang jari-jari lingkaran bagian dalam dan bagian luar masing-masing bertambah 1 mm. berapakah selisih luas pelat logam sebelum dan sesudah dipanaskan?

Dengan caranya yah
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.