" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
θ = ω.t
Keterangan :
θ = posisi sudut (rad)
ω = kecepatan sudut (rad/s)
t = waktu (s)
jawaban : ω = kecepatan sudut (rad/s)
kedua : untuk melakukan gerak rotasi maka haruslah ada resultan gaya yang bekerja pada benda tsb yakni momen gaya.
sesuai dengan syarat gerak translasi ...
∑ τ = I α
ket : Σ τ = momen gaya
I = momen inersia
α = pernepatan sudut)
kesimpulan, jika pada benda bekerja momen gaya , maka benda mengalami percepatan sudut yang berati benda bergerak secara rotasi.
jadi solusi dari masalah di atas , penyebab gerak rotasi adalah MOMEN GAYA