1. menentukan nilai variabel persamaan linier dua variabel dalam konteks nyata Rina membeli 5 buku dan 3 pensil seharga Rp.22.500.Pada toko yang sama,Desi membeli 6 buku dan 3 pensil seharga Rp.25.500.Jika rudi membeli sebuah buku dan 2 pensil,maka uang yang harus dibayarkan adalah?
p=pensil
3b+3p=22500
6b+3p=25500 -
3p-nya dicoret soalnya 3p-3p=0
tinggal,
3b-6b=22500-25500
-3b=-3000
b=1000
3(1000)+3p=22500
3000+3p=22500
3p=19500
p=6500
jadi kalau beli buku 1000+ 2(6500)=1000+13000=14000