1. Memiliki organ akar, batang, daun, dan bunga 2. Memiliki biji berkeping dua 3. Mengalami pertumbuhan sekunder 4. Akar dan batang memiliki kambium 5. Memiliki tulang daun sejajar 6. Jumlah perhiasan bunga terdiri atas 2. 3. atau kelipatannya.
Yang merupakan ciri tumbuhan Dikotil adalah....
Pratama0
Dikotil atau dicotyledone adalah bagian dari angiospermae memiliki ciri ciri memiliki
1. akar,batang,daun,dan bunga (YA) sudah jelas karena angiospermae merupakan tumbuhan kormophyta (memiliki akar , batang , dan daun sejati) dan bereproduksi seksual dengan biji (biji didapatkan dari bunga yang berubah jadi bakal biji dan bakal buah)
2. memiliki biji berkeping dua (YA) Karena dikotil adalah tumbuhan biji berkeping dua sedangkan monokotil adalah tumbuhan biji berkeping satu.
3. Mengalami pertumbuhan sekunder (YA) karena dikotil memiliki jaringan kambium , sehingga dapat melakukan pembelahan sel untuk memperbesar batang tanaman
4. Akar dan batang memiliki kambium (YA)
karena sudah jelas , tumbuhan dikotil memiliki kambium pada batangnya dan pada akar terdapat pertumbuhan sekunder sehingga akar dan batang daoat memanjang.
5. Tulang daun sejajar (TIDAK) karena tulang daun tumbuhan dikotil adalah menjari dan menyirip sedangkan sejajar dan melengkung adalah tumbuhan monokotil
6. Kelipatan bunga 2 atau 3 (TIDAK )
karena 3,6,9 adalah kelipatan bunga monokotil dan untuk dikotil adalah 2,4,5,8 10
adalah bagian dari angiospermae
memiliki ciri ciri
memiliki
1. akar,batang,daun,dan bunga (YA)
sudah jelas karena angiospermae merupakan tumbuhan kormophyta (memiliki akar , batang , dan daun sejati) dan bereproduksi seksual dengan biji (biji didapatkan dari bunga yang berubah jadi bakal biji dan bakal buah)
2. memiliki biji berkeping dua (YA)
Karena dikotil adalah tumbuhan biji berkeping dua sedangkan monokotil adalah tumbuhan biji berkeping satu.
3. Mengalami pertumbuhan sekunder (YA)
karena dikotil memiliki jaringan kambium , sehingga dapat melakukan pembelahan sel untuk memperbesar batang tanaman
4. Akar dan batang memiliki kambium (YA)
karena sudah jelas , tumbuhan dikotil memiliki kambium pada batangnya
dan pada akar terdapat pertumbuhan sekunder sehingga akar dan batang daoat memanjang.
5. Tulang daun sejajar (TIDAK)
karena tulang daun tumbuhan dikotil adalah menjari dan menyirip sedangkan sejajar dan melengkung adalah tumbuhan monokotil
6. Kelipatan bunga 2 atau 3 (TIDAK )
karena 3,6,9 adalah kelipatan bunga monokotil dan untuk dikotil adalah 2,4,5,8 10
jadi jawabannya 1,2,3,4