1. membran plasma a. jelaskan mengapa membran plasma dapat bergerak bebas! b. sebut dan jelaskan struktur membran plasma yang mendukung membran plasma dapat bergerak bebas! c. bagaimana membran plasma mempertahankan dan menjaga kondisi sel dalam keadaan stabil?
emmapurwitasari
1. a. Pada teori mozaik fluida, membran merupakan 2 lapisan lemak dalam bentuk fluida dengan molekul lipid yg dapat berpindah secara lateral di sepanjang lapisan membran. Membran sel sebagai struktur yg dinamis dimana komponen-komponennya bebas bergerak & dapat terikat bersama dalam berbagai bentuk interaksi semipermanen komponen muchus membran sel semipermanen di lapisan membran sel.
b. Fosfolipid (secara alami di alam fosfolipid akan membentuk struktur membran sel. Karena strukturnya yg dinamis maka komponen fosfolipid di membran dapat melakukan pergerakan & perpindahan posisi. Pergerakan yg terjadi antara lain adalah pergerakan secara lateral).
c. Karena membran sel bersifat semi permiabel (dapat dilewati air & gas yg terlarut) serta bersifat selektif permiabel ( hanya dapat dilalui molekul-molekul tertentu, misal glukosa, asam amino, gliserol & berbagai ion). Zat-zat akan mengalir dari konsentrasi tinggi ke rendah atau sebaliknya. Berdasarkan kebutuhan energi, pengangkutan melalui membran sel ada 2, yaitu pengangkutan pasif & pengangkutan aktif.
a. Pada teori mozaik fluida, membran merupakan 2 lapisan lemak dalam bentuk fluida dengan molekul lipid yg dapat berpindah secara lateral di sepanjang lapisan membran. Membran sel sebagai struktur yg dinamis dimana komponen-komponennya bebas bergerak & dapat terikat bersama dalam berbagai bentuk interaksi semipermanen komponen muchus membran sel semipermanen di lapisan membran sel.
b. Fosfolipid (secara alami di alam fosfolipid akan membentuk struktur membran sel. Karena strukturnya yg dinamis maka komponen fosfolipid di membran dapat melakukan pergerakan & perpindahan posisi. Pergerakan yg terjadi antara lain adalah pergerakan secara lateral).
c. Karena membran sel bersifat semi permiabel (dapat dilewati air & gas yg terlarut) serta bersifat selektif permiabel ( hanya dapat dilalui molekul-molekul tertentu, misal glukosa, asam amino, gliserol & berbagai ion). Zat-zat akan mengalir dari konsentrasi tinggi ke rendah atau sebaliknya. Berdasarkan kebutuhan energi, pengangkutan melalui membran sel ada 2, yaitu pengangkutan pasif & pengangkutan aktif.