1. Ketika terjadi musim hujan posisi matahari ada dibumi bagian mana? berikan alasannya ! 2. Ketika terjadi musim kemarau posisi matahari ada dibumi bagian mana? berikan alasannya ! jawab ya, makasih (:
deniscyn
Saat musim hujan posisi matahari terletak dibagian belahan bumi selatan, oleh karena itu daerah selatan temperaturnya tinggi tapi tekanannya rendah, sedangkan daerah utara tekannya tinggi, angin bertiup dari daerah bertekanan tinggi kedaerah bertekanan rendah, karena melewati lautan yang luas dan membawa uap air maka nya musim hujan kalau musim kemarau sebaliknya ya, hehehe
kalau musim kemarau sebaliknya ya, hehehe