1. Kebakaran hutan banyak terjadi di wilayah Indonesia. Berdasarkan data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) sampai Senin, 16 September 2019, pukul 16.00 WIB, titik panas ditemukan di Riau sebanyak 58, Jambi (62), Sumatera Selatan (115), Kalimantan Barat (384), Kalimantan Tengah (513) dan Kalimantan Selatan (178). Kebakaran semakin meluas karena kondisi hutan yang kering akibat musim kemarau yang panjang.
1. Akibat yang dapat ditimbulkan dari kejadian ini adalah ....
a.terbukanya lahan baru
b. sampah di hutan yang meng- hilang
C. peningkatan daya resapan tanah
d. kabut asap yang mengganggu pernapasan
2. Penyakit minamata adalah penyakit yang disebabkan pencemaran dari jenis .... a. Hg b. CN c. Se d. Pb
3. Efek rumah kaca sebagai masalah lingkungan global terjadi karena adanya kenaikan ....
a. kadar polutan
b. kadar partikel di udara
C.kadar bahan pencemar
d. kadar CO, di atmosfer
4. Zat pendorong pada hairspray merupa- kan salah satu zat yang tergolong bahan pencemar yang menjadi isu global. Zat tersebut adalah a. O³ b. CH⁴ c. NO× d. CFC
Kebakaran dapat menganggu pernapasan lewat Kabut asap yang dihasilkannya
2 A. Hg
Penyakit Minamata atau Sindrom Minamata adalah sindrom kelainan fungsi saraf yang disebabkan oleh keracunan akut air raksa. Gejala-gejala sindrom ini seperti kesemutan pada kaki dan tangan, lemas-lemas, penyempitan sudut pandang dan degradasi kemampuan berbicara dan pendengaran.
3 D. Kadar CO2di atmosfer
Peningkatan kadar gas karbon dioksida (CO2) di atmosfer yang berasal dari industri, kendaraan bermotor, dan pemukiman dapat menimbulkan dampak terhadap lingkungan yaitu “Efek Rumah Kaca”
4D. CFC
Klorofluorokarbon adalah suatu senyawa organik yang hanya mengandung karbon, klorin, dan fluorin, yang diproduksi sebagai derivat volatil dari metana, etana, dan propana. Mereka juga dikenal dengan nama merek DuPont Freon.
Jawaban:
1 D. Kabut asap yang mengganggu pernapasan
Kebakaran dapat menganggu pernapasan lewat Kabut asap yang dihasilkannya
2 A. Hg
Penyakit Minamata atau Sindrom Minamata adalah sindrom kelainan fungsi saraf yang disebabkan oleh keracunan akut air raksa. Gejala-gejala sindrom ini seperti kesemutan pada kaki dan tangan, lemas-lemas, penyempitan sudut pandang dan degradasi kemampuan berbicara dan pendengaran.
3 D. Kadar CO2 di atmosfer
Peningkatan kadar gas karbon dioksida (CO2) di atmosfer yang berasal dari industri, kendaraan bermotor, dan pemukiman dapat menimbulkan dampak terhadap lingkungan yaitu “Efek Rumah Kaca”
4 D. CFC
Klorofluorokarbon adalah suatu senyawa organik yang hanya mengandung karbon, klorin, dan fluorin, yang diproduksi sebagai derivat volatil dari metana, etana, dan propana. Mereka juga dikenal dengan nama merek DuPont Freon.
Jadikan jawaban tercerdas ya!