1) Jika bunga merah disilangkan dengan bunga putih, akan manghasilkan keturunan berwarna merah muda. Sifat tersebut menunjukkan...
2) Persilangan Mirabilis jalapa merah (M) dengan Mirabilis jalapa putih (m) yang keduanya galur murni, akan menghasilkan F1 dengan fenotipe...
3) Apabila bunga Mirabilis jalapa merah muda (Mm) disilangkan dengan Mirabilis jalapa putih (mm), akan menghasilkan keturunan pertama....
4) Persilangan tanaman berbunga merah dengan putih, menghasilkan F1 yang 100% merah. Jika F1 disilangkan dengan sesamanya, perbandingan F2-nya adalah.....
5) Padi rasa enak berusia 150 hari disilangkan dengan padi rasa tak enak berusia 90 hari menghasilkan F1 dengan fenotipe padi rasa enak berusia 120 hari. Sifat induk yang merupakan sifat intermediat adalah....
2. pink (merah muda)
3. 1 merah muda : 1 putih
4. 3 Merah : 1 putih
5. sifat usia padi