May 2019 2 85 Report
(1) Indonesia kini memiliki pesawat kepresidenan. (2) Warna pesawat itu didominasi biru di punggungnya dan putih di lambungnya. (3) Tulisan Republik Indonesia terpampang di sisi kanan dan kiri pesawat. (4) Berbagai tanggapan pun terjadi tentang hal ini. (5) Di antaranya ada yang menyatakan bahwa saat ini blm diperlukan dengan alasan ekonomi dan alasan sosial. (6) Dilihat dari segi letak geografis Indonesia, Presiden tidak mungkin tergantung pada pesawat komersial sehingga perlu pesawat khusus dalam menjalankan tugasnya. Kalimat yang menyatakan persetujuan adalah A. (3) B. (4) C. (5) D. (6)

(Jawab dengan tepat ya,,yg gatau ga usah di jwab)
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.