1. Harga 3 kilogram gula dan 2 bungkus teh Rp17.000,00.Harga 2 kg gula dan 3 bungkus teh Rp13.000,00. Hitung harga gula tiap kilogram dan harga teh tiap bungkus.
2.seorang tukang jahit memerlukan 10 meter kain putih dan 16 meter kain hitam untuk membuat 4 setel pakaian. Jika ia membuat 20 setel pakaian, maka ia memerlukan 50 meter kain putih dan 80 meter kain hitam.berapa ukuran kain putih dan kain hitam yang diperlukan untuk membuat 1 setel pakaian?
2g+3t=13.000
g-t=4.000(dikurangi)
g=4000+t
2(4000+t)+3t= 13.000
8000+2t+3t=13.000
5t=13000-8000
5t=5000
t= 1000
2g+3(1000)=13000
2g+3000=13000
2g=13.000-3000
2g=10.000
g=5.000
gula = 5000/kg
teh = 1000/bks