dadangghokil90
Menjelaskan pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara; serta menunjukkan sikap positif terhadap pelaksanaan demokrasi dalam berbagai aspek kehidupan. Pembelajaran ini sangat penting bagi kalian, agar kalian mampu memahami dengan baik demokrasi serta pelaksanaannya dalam berbagai aspek kehidupan. Pada saatnya kelak, kalian akan mampu berpartisipasi dalam menciptakan kehidupan demokrasi, sejalan dengan tujuan Pendidikan Kewarganegaraan.
0 votes Thanks 1
dadangghokil90
. Mengutamakan musyawarah mufakat
2. Mengutamakan Negara dan masyarakat
3. Tidak memaksakan kehendak
4. Diliputi semangat kekeluargaan
5. Adanya rasa tanggung jawab dalam melaksanakan keputusan musyawarah
6. Dilakukan dengan akal sehat sesuai dengan hati nurani yang luhur
7. Keputusan dapat dipertanggungjawabkan secara moral kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. pemilihan pemimpin dengan voting
Pembelajaran ini sangat penting bagi kalian, agar kalian mampu memahami dengan baik demokrasi serta pelaksanaannya dalam berbagai aspek kehidupan. Pada saatnya kelak, kalian akan mampu berpartisipasi dalam menciptakan kehidupan demokrasi, sejalan dengan tujuan Pendidikan Kewarganegaraan.