1. Apa yg anda ketahui ttg bakteri? Jelaskan dgn ciri"nya! 2. Bakteri mempunyai bentuk yg beranekaragam. Jelaskan bentuk"nya dan berilah contoh! 3. Apakah yg dimaksud dgn plasmid endospora? Jelaskan! 4. Jelaskan bahan" sel yg dikandung dlm sitoplasma! 5. Berdasarkan letak dan jumlah flagela ada 4 macam bakteri sebutkan dan gambarkan! 6. Apa yg anda ketahui ttg kelompok bakteri eubacteria? Berilah beberapa jenis contoh dari eubacteria! 7. Bagaimana pula dgn kelompok archaebacteria apa yg anda ketahui? Berilah beberapa jenis comtoh dari bakteri ini! 8. Jelaskan beberapa keuntungan dan kerugian yg disebabkan bakteri eubacteria dan archaebacteria! 9. Bagaimana cara utk menanggulangi bakteri yg merugikan?
elyfauziah
1.bakteri merupakan organisme mikroskopis dengan ukuran sel yang bervariasi.pada umumnya sel bakteri berdiameter 0,5-5 um (mikrometer). namun, ada pula yang berdiameter hingga 0,5 mm atau lebih besar daripada sel eukaritik (10-100 um) (1um =1/1.000.000m =1/1.000mm).ciri-cirinya basil, kokus, sprilium 2. Bentuk dasar bakteri terdiri atas bentuk bulat (kokus), batang (basil),dan spiral (spirilia) serta terdapat bentuk antara kokus dan basil yang disebut kokobasil. bentuk bulat (kokus) : a. Monokokus yaitu berupa sel bakteri kokus tunggal b. Diplokokus yaitu dua sel bakteri kokus berdempetan c. Tetrakokus yaitu empat sel bakteri kokus berdempetan berbentuk segi empat. d. Sarkina yaitu delapan sel bakteri kokus berdempetan membentuk kubus e. Streptokokus yaitu lebih dari empat sel bakteri kokus berdempetan membentuk rantai. f. Stapilokokus yaitu lebih dari empat sel bakteri kokus berdempetan seperti buah anggur bentuk basil : a. Monobasil yaitu berupa sel bakteri basil tunggalb. Diplobasil yaitu berupa dua sel bakteri basil berdempetanc. Streptobasil yaitu beberapa sel bakteri basil berdempetan membentuk rantai
1 votes Thanks 1
elyfauziah
7. jenisnya :
a. Archaebacteria Halofil
b. Archaebacteria Metanogen
b. Archaebacteria Metanogen
elyfauziah
8. Keuntungan Bakteri
A. Eubacteria
1. Pembusukan sisa-sisa makhluk hidup
2. Pembuatan makanan dan minuman fermentasi
3. Berperan dalam siklus nitrogen sebagai bakteri pengikat nitrogen
4. Penyubur tanah
5. Penelitian rekayasa genetika dalam berbagai bidang
6. Pembuatan zat kimia
B. Archabacteria
1. Berperan dalam pembusukan sampah dan kotoran hewan sebagai bahan biogas
elyfauziah
Kerugian Bakteri
A. Eubacteria
1. Pembusukan makanan
2. Penyabab penyakit pada manusia, hewan, dan tumbuhan budidaya
B. Archabacteria
1. Penyebab kerusakan makanan yang diawetkan dengan garam
elyfauziah
Penanggulangan terhadap Bakteri yang Merugikan
Bakteri yang merugikan manusia antara lain bakteri yang dapat merusak makanan dan bakteri yang dapat menimbulkan penyakit. Untuk menanggulangi bakteri perusak makanan dapat dilakukan antara lain dengan pengawetan dan pengolahan makanan. Sedangkan untuk menanggulangi bakteri yang menimbulkan penyakit dilakukan dengan menjaga kebersihan dan kesehatan, serta imunisasi.
elyfauziah
Pengawetan dan Pengolahan Makanan
Pengawetan dan pengolahan makanan adalah usaha membuat kondisi makanan tidak mudah dirusak oleh mikroorganisme. Makanan yang diawetkan dan diolah menjadikan makanan tersebut bukan merupakan tempat hidup optimum bagi bakteri.
elyfauziah
Kebersihan dan Kesehatan Diri serta Lingkungan
Penyakit yang disebabkan oleh mikroorganisme timbul karena cara hidup yang kurang menjaga kebersihan. Penyakit juga lebih mudah menyerang orang yang fisiknya lemah. Hal tersebut menyebabkan diperlukannya upaya untuk menjaga kebersihan dan kesehatan agar terhindar dari berbagai macam penyakit. Upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga kebersihan dan kesehatan antara lain sebagai berikut.
elyfauziah
Menjaga kebersihan lingkungan.
Menjaga kebersihan badan dengan mandi dan mencuci tangan sebelum makan.
Melakukan olahraga secara teratur.
Makan makanan sehat dan bergizi.
Cukup istirahat.
elyfauziah
imunisasi
Imunisasi adalah upaya untuk memperoleh kekebalan terhadap penyakit yang disebabkan oleh mikroorganisme, misalnya bakteri. Imunisasi merangsang kekebalan seseorang dengan memberikan mikroorganisme pathogen yang telah dilemahkan. Imunisasi disebut juga vaksinasi atau pemberian vaksin. Contoh vaksin untuk pencegahan penyakit yang disebabkan oleh bakteri sebagai berikut.
elyfauziah
Vaksin kolera untuk mencegah penyakit kolera.
Vaksin tifus untuk mencegah penyakit tifus.
Vaksin BCG untuk mencegah penyakit TBC.
Vaksin DPT (Diphteria, Pertussis, Tetanus) untuk mencegah penyakit difteri, pertusis/batuk, dan tetanus.
2. Bentuk dasar bakteri terdiri atas bentuk bulat (kokus), batang (basil),dan spiral (spirilia) serta terdapat bentuk antara kokus dan basil yang disebut kokobasil.
bentuk bulat (kokus) :
a. Monokokus
yaitu berupa sel bakteri kokus tunggal
b. Diplokokus
yaitu dua sel bakteri kokus berdempetan
c. Tetrakokus yaitu empat sel bakteri kokus berdempetan berbentuk segi empat.
d. Sarkina yaitu delapan sel bakteri kokus berdempetan membentuk kubus
e. Streptokokus yaitu lebih dari empat sel bakteri kokus berdempetan membentuk rantai.
f. Stapilokokus yaitu lebih dari empat sel bakteri kokus berdempetan seperti buah anggur
bentuk basil :
a. Monobasil
yaitu berupa sel bakteri basil tunggalb. Diplobasil yaitu berupa dua sel bakteri
basil berdempetanc. Streptobasil yaitu beberapa sel bakteri basil berdempetan membentuk rantai