Simpangan kuartil adalah satu per dua dari selisih kuartil atas dengan kuartil bawah. Simpangan kuartil dari data adalah 4.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Kuartil adalah ukuran yang membagi data menjadi empat bagian yang sama, yang terdiri dari kuartil bawah (Q₁), kuartil tengah (Q₂ atau median) dan kuartil atas (Q₃). Simpangan kuartil adalah satu per dua dari selisih kuartil atas dengan kuartil bawah.
Persamaan untuk mencari simpangan kuartil adalah:
Simpangan kuartil =
Untuk menentukan nilai kuartil, data harus diurutkan dulu dari terkecil ke terbesar.
Diketahui:
Data yang ada yaitu: 1, 2, 2, 3, 4, 5, 6, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13.
Ditanya:
Simpangan kuartil (Qd) = ...?
Jawab:
Urutkan data dari terkecil hingga terbesar, yaitu:
1, 2, 2, 3, 4, 5, 6, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13.
Tentukan nilai n yaitu banyak data, maka:
n = 15.
Hitung nilai kuartil bawah (Q₁), yaitu:
Hitung nilai kuartil atas (Q₃), yaitu:
Hitung simpangan kuartil (Qd), yaitu:
Jadi, simpangan kuartil dari data 1, 2, 2, 3, 4, 5, 6, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, adalah 4.
Verified answer
Simpangan kuartil adalah satu per dua dari selisih kuartil atas dengan kuartil bawah. Simpangan kuartil dari data adalah 4.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Kuartil adalah ukuran yang membagi data menjadi empat bagian yang sama, yang terdiri dari kuartil bawah (Q₁), kuartil tengah (Q₂ atau median) dan kuartil atas (Q₃). Simpangan kuartil adalah satu per dua dari selisih kuartil atas dengan kuartil bawah.
Persamaan untuk mencari simpangan kuartil adalah:
Simpangan kuartil =
Untuk menentukan nilai kuartil, data harus diurutkan dulu dari terkecil ke terbesar.
Diketahui:
Data yang ada yaitu: 1, 2, 2, 3, 4, 5, 6, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13.
Ditanya:
Jawab:
1, 2, 2, 3, 4, 5, 6, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13.
n = 15.
Jadi, simpangan kuartil dari data 1, 2, 2, 3, 4, 5, 6, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, adalah 4.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang simpangan kuartil. pada: brainly.co.id/tugas/1927211
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1